Jumat, 06 Agustus 2010

Prajurit pemberani

Tiga Jenderal Amerika (JA), Palestina (JP) dan Indonesia (JI) sedangberbincang-bincang mengenai kehebatan masing-masing prajuritnya ...

(JA) :"Paling berani, prajurit Amerika, ofkors...".
(JP+JI):"Ah, masak? Mana? Buktiin dulu doong!".
(JA) :"Letnaaannnn! !! Ambil ranjau itu, yang warna merah".
(PA) :"Siaaaaappp Jendral!!".Tak lama ... booommm ... , tangan sang letnan putus.
(JA) :"Tuh , berani kan?".

(JP) :"Tidak, Lebih berani prajurit Palestina!";
(JI) :"Ah masak?".
(JP) :"Sersaaaan!!! Gigit tuh ranjau, yang ranjaunya paling gede!".
(PP) :"Siaaaappp Jendral!!".Tak lama ... gaabrrrooommm ... mati, kepala sang sersan putus!.
(JP) :"Anda lihat? Lebih berani kan?".

(JI) :"Ohh No No, Paling berani itu prajurit Indonesia ...".
(JA+JP):"Ah, yang bener? Buktiin dulu dooonnggg?".
(JI) :"Kopraaal, sini, kamu lihat itu ranjau? Timpuk aja pake batu!".
(JA+JP):"Yah, timpuk???".
(PI) :"Nggak mau Pak!".
(JI) :"Timpuuuk!!".
(PI) :"Nggak mau Paaak!".
(JI) :"Timpuuuuuuuuuuk! !".
(PI) :"Nggaaaaaaaaaaaaakk! !".

(JI) :"Tuh, lebih berani kan? ama jendralnya aja ngelawan!!!". :lol: :lol: :lol:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.